INFO MINGGUAN KELAS 5 “15-19 Agustus 2016”

INFO MINGGUAN

OURSELVES THEME

Senin, 15 Agustus 2016 – Jum’at 19 Agustus 2016

No Hari Bidang studi terkait Materi

Keterangan

1 Senin, 15 Agustus 2016 B. Indonesia

Matematika

IPS

1)   Menjelaskan fungsi sampiran dan isi pantun (BIn)

2)   Membuat pantun berdasarkan teks tentang bencana alam (BIn)

3)   Mengenal pecahan sebagai hasil perkalian atau pembagian dua buah pecahan dalam desimal dan persen. (Mat)

4)   Menyelesaikan soal cerita berkaitan dengan pecahan sebagai hasil perkalian atau pembagian dua buah pecahan yang dinyatakan dalam desimal dan persen dengan berbagai kemungkinan jawaban (Mat)

5)   Mengenal aktivitas kehidupan manusia sebagai dampak adanya perubahan kehidupan yang berkelanjutanya di bidang sosial, ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam lingkup nasional. (IPS)

Sumber Belajar :

1.     Tematik Ourselves

2.     Worksheet

3.     Teacher resources

 

Doing : membuat pantun

2 Selasa, 16 Agustus 2016 B. Indonesia

IPA

SBdP

PJOK

1)   Membuat syair berdasarkan teks berita tentang bencana alam (Bin)

2)   Mengenal perubahan-perubahan alam karena penggunaan sumber daya alam. (IPA)

3)   Menggambar ilustrasi suasana lingkungan sekitar tentang kegiatan manusia sehari-hari dengan proporsi dan komposisi yang baik (SBdB)

4)   Mengenal teknik lari dengan tumit ke belakang (PJOK)

5)   Mengenal teknik lari dengan tungkai disepakan ke depan. (PJOK)

Sumber Belajar :

1.     Tematik ourselves

2.     Worksheet

3.     Teacher resources

 

Project

Obyek sekelilingku

 

Doing

Menggambar ilustrasi suasana lingkungan sekitar tentang kegiatan manusia sehari-hari dengan proporsi dan komposisi yang baik.

 

3 Rabu, 17 Agustus 2016 HUT ke 71 Kemerdekaan Republik Indonesia (Libur Nasional)

Melakasanakan Upacara Bendera

4 Kamis, 18 Agustus 2016 PPKn

IPS

SBdP

B. Indonesia

1)   Mengenal budaya dan produk unggulan di daerah tempat tinggal.

2)   Mengembangkan sikap menghargai budaya dan produk dari daerah lain (PPKn)

3)   Mengidentifikasi gejala alam mutakhir dari berbagai media

4)   Berdiskusi pola hubungan manusia dengan lingkungan sekitarnya.(IPS)

5)   Menggambar ilustrasi suasana lingkungan sekitar tentang kegiatan manusia sehari-hari dengan proporsi dan komposisi yang baik (SBDP)

6)   Menyajikan laporan tentang pentingnya air dalam kehidupan (BIN)

 

 

Sumber Belajar :

1.     Tematik ourselves

2.     Worksheet

3.     Teacher resources

Doing : Membuat gambar ilustrasi.

 

5 Jumat, 19 Agustus 2016 B. Indonesia

IPA

SBdP

PJOK

1)   Menggambarkan pentingnya peran air dalam kehidupan manusia melalui sebuah cerita.

2)   Menjelaskan secara lisan tentang pentingnya air bagi kehidupan manusia. (BIN)

3)   Menjelaskan pentingnya air bagi kelangsungan hidup manusia dan peristiwa di bumi.

4)   Menyampaikan teks penjelasan tentang pentingnya air. (IPA)

5)   Menyebutkan prinsip-prinsip seni dalam berkarya seni rupa.

6)   Menggambar ilustrasi tentang manfaat air. (SBdP)

7)   Memahami cara tangkap bola dengan kontrol yang baik (sepak bola dan bola basket).

8)   Lempar tangkap bola dengan kontrol yang baik (sepak bola dan bola basket). (PJOK)

Sumber Belajar :

1.     Tematik ourselves

2.     Worksheet

3.     Teacher resources

 

Doing : Menggambar ilustrasi tentang manfaat air.

 

PEMBELAJARAN NON TEMATIK

No

Bidang Studi

Materi

Keterangan

1 TIK Formula pada microsoft excel Buku paket TIK
2 Bhs Inggris Greeting Hand out page 9-12
3 Bahasa Jawa Teknik Nulis teks narasi Buku paket Bhs Jawa hal 10
4 Pend. Agama Islam dan Budi pekerti 1)   Asmaul husna 1-10 (Review)

2)   Hafalan asmaul Husna

3)   Hafalan Do’a Harian

Buku PAdB

Teacher resources

5 Bahasa Arab الْحَيَاةُ فِي الْفَصْلِ الْخَا مِسُ Buku Paket Hal. 6
6 Pramuka Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan ke-71 Republik Indonesia Teacher resources

 Catatan:

File dapat didownload disini.