INFORMASI PEMBELAJARAN MINGGUAN KELAS 3 “01 – 05 Agustus 2016”

Pembelajaran Tematik

No

Hari Bidang studi* Materi

Keterangan

1 Senin,

01 Agustus  2016

 

Bahasa Indonesia,

Matematika, PPKn

1.   Cara berkembang biak hewan. (Bahasa Indonesia)

2.   Menyusun gambar menjadi cerita. (Bahasa Indonesia)

3.   Sikap yang sesuai dengan sila pertama Pancasila. (PPKn)

4.   Nilai dan tempat bilangan. (Matematika)

Worksheet & buku  tematik

 

2 Selasa,

02 Agustus 2016

 

Bahasa Indonesia,

Matematika,

SBdP

1.    Teks tentang perkembangbiakan tumbuhan. (Bahasa Indonesia)

2.    Mewawancarai teman untuk mengetahui cara berkembang biak tanaman yang ada di rumahnya. (Bahasa Indonesia)

3.    Daur hidup tumbuhan. (Bahasa Indonesia)

4.    Membuat mozaik dari biji. (SBdP)

5.    Menyelesaikan soal penjumlahan. (Matematika)

Worksheet & buku  tematik

 

3 Rabu,

03 Agustus 2016

 

Bahasa Indonesia,

PPKn, PJOK

 

1.   Tteks tentang perkembangbiakan tumbuhan dari biji. (Bahasa Indonesia)

2.   Daur hidup tanaman yang berkembangbiak dengan biji. (Bahasa Indonesia)

3.   Lomba lari sambil mengenal biji-bijian. (PJOK)

4.   Berdiskusi tentang kegiatan kerja sama dalam kelompok. (PPKn)

5.   Membuat laporan kerjasama. (PPKn)

Worksheet & buku  tematik
4 Kamis,

04 Agustus 2016

 

 

Bahasa Indonesia,

Matematika, SBdP

 

1.   Menyanyi lagu Bungaku. (SBdP)

2.   Bertepuk tangan sesuai irama lagu. (SBdP)

3.   Menyelesaikan soal penjumlahan. (Matematika)

4.   Mengenal cara berkembang biak dengan tunas. (Bahasa Indonesia)

5.   Menuliskan hasil pengumpulan informasi tentang perkembangbiakan dari tunas. (Bahasa Indonesia)

Worksheet & buku  tematik

 

5 Jumat,

05 Agustus 2016

 

 

 Bahasa Indonesia,

PPKn, PJOK

 

1.    Teks tentang perkembangbiakan dari umbi-umbian. (Bahasa Indonesia)

2.    Membandingkan jenis umbi. (Bahasa Indonesia)

3.    Mencari tahu alasan bawang disebut umbi lapis. (Bahasa Indonesia)

4.    Permainan cabut ubi. (PJOK)

5.    Mengidentifikasi sikap saling menghargai terhadap perbedaan. (PPKn)

6.    Menentukan sikap saat menghadapi perbedaan. (PPKn)

Worksheet & buku  tematik

 

 

NO

BIDANG STUDI MATERI

KETERANGAN

1 Teknologi Informasi dan Komunikasi Mengenal ikon salin, tempel, klon dan gandakan pada perangkat lunak paint dan corel draw Buku paket hal 1-6

 

2 Bahasa Inggris A:  Assalamu’alaikum good morning/afternoon/evening

B: Wa’alaikumsalam good morning/afternoon/evening

A: What’s your name?

B: My name’s ….and you?

A: My name’s …

A: Where do you live?

B: I live on…and you?

A: I live on…

B: Nice to meet you

A: Nice to meet you too

Teacher resources
3 Bahasa Arab Al istima : Menyebutkan dan melafalkan kosakata tentang pakaian Buku paket hal. 4
4 Bahasa  Jawa Membaca teks sayangi hewan & tumbuhan sekitar dan manfaat tumbuhan Buku paket hal 1-2
5 PAdB Latihan soal bab 1

Kegiatan 2 (PR bersama orangtua)

Buku paket hal 6-8

Buku paket hal 4

6 Pramuka Permainan dinamika kelompok Teacher Resources
7 4 Hafalan Surat Pendek : Al- Lail Teacher Resources
Doa harian : Doa ketika bersin dan sesudah adzan
Hadist : Menyayangi ciptaan Allah
Asmaul Husna : 61-65

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.